Overwatch Menyambut Olympic Games Rio 2016


Sebuah update baru telah dirilis oleh Overwatch untuk merayakan Olimpiade tahun ini di Rio,Brazil.


Dalam update kali ini ada mode permainan baru bernama "Lúcioball", dan beberapa tampilan baru seperti tampilan setiap karakter overwatch yang mewakili negara masing-masing.

Lúcioball adalah pertandingan 3-on-3 pada sepakbola. Mode ini diatur dalam stadion Estádio dengan setiap tim yang bertugas mencetak gol sebanyak mungkin dalam waktu empat menit. Peta ini memiliki sejumlah jump pads dan speed boosting walls, Blizzard mengatakan kepada pemain "punch, glide, block, bounce, and boop and their way to victory."

Tujuan mode permainan ini, Lúcio juga diubah dalam mode ini kita diminta untuk bertanding jarak dekat alias melee, untuk dapat memukul bola. Memukul bola dapat memancarkan ledakan suara untuk meluncurkan bola. Lalu suara Barrier menarik bola ke arahnya dari mana saja di lapangan.



Mode baru ini merupakan bagian dari acara musiman untuk Overwatch, yang berjalan hingga 22 Agustus.
Cek langsung ke websitenya deh disini

Bagaimana pengen mencoba keseruan mode baru ini.Tehehehe~


Previous
Next Post »